Repo Mhs ULM

Reduksi Fouling Membran Nanofiltrasi pada Pengolahan Air Rawa Asin Menggunakan Pra-perlakuan Adsorpsi

Show simple item record

dc.contributor.author Novia Ananda Sulistyo Ningsih
dc.date.accessioned 2022-03-23T11:23:43Z
dc.date.available 2022-03-23T11:23:43Z
dc.identifier.uri https://repo-mhs.ulm.ac.id//handle/123456789/30841
dc.description.abstract Air rawa asin memiliki kandungan organik, padatan terlarut dan garam yang tinggi sehingga diperlukan pengolahan air. Membran nanofiltrasi mampu menyisihkan salinitas, yang beresiko menyebabkan fouling. Pra-perlakuan adsorpsi diperlukanuntukmengurangifouling pada membran NF-SA, dengan menggunakan beberapa model dalam menganalis pembentukan fouling. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis kondisi operasi terbaik untuk proses praperlakuan adsorpsi dalam menurunkan bahan organik, TDS dan salinitas pada air rawaasin sertaterhadap reduksi pembentukan fouling membran NF-SA menggunakan model yang paling tepat. Pada penelitian ini digunakan sistem aliran dead-end dengan variasi tekanan 10-14 bar, adsorpsi dengan sistem batch, variasi pH 3 - 6, variasi dosis 25 - 200 mg/l dan waktu kontak 240 menit. Mendapatkan Kondisi operasi optimum Pra-perlakuan adsopsi pada pH 4, dosis karbon aktif 200 mg/L, diperoleh penyisihan UV254 sebesar92,0%, Salinitas 19,7%, TDS 21,3?n Warna 93,6%. Pada tekanan optimum NF 14 bar nilai fluks hingga 9,41 L/m2.jam, meningkatkan fluks permeat sebesar 20,3 % serta meningkatkan penyisihan UV254 hingga 11,0%, warna 14,2%, salinitas 4,5?n TDS 3,9% dibandingkan dengan tanpa pra-perlakuan, dengan model kurva saturasi yang paling tepat dalam menjelaskan fenomena fouling. Kata kunci: Adsorpsi, Air rawa asin, Fouling, Karbon Aktif, Nanofiltrasi, Pra-perlakuan, Salinitas.
dc.title Reduksi Fouling Membran Nanofiltrasi pada Pengolahan Air Rawa Asin Menggunakan Pra-perlakuan Adsorpsi


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account