Repo Mhs ULM

HUBUNGAN PENDIDIKAN IBU, ASI EKSKLUSIF, DAN PENDAPATAN KELUARGA DENGAN KEJADIAN STUNTING PADA BALITA

Show simple item record

dc.contributor.author Lisliana
dc.date.accessioned 2022-03-23T11:46:36Z
dc.date.available 2022-03-23T11:46:36Z
dc.identifier.uri https://repo-mhs.ulm.ac.id//handle/123456789/31028
dc.description.abstract Stunting adalah kondisi gagal tumbuh pada anak balita akibat dari kekurangan gizi kronis sehingga anak terlalu pendek untuk usianya. Tujuan literature review ini yaitu untuk menjelaskan hubungan antara pendidikan ibu, ASI eksklusif dan pendapatan keluarga dengan kejadian stunting pada balita. Desain penelitian menggunakan Scoping Review, metode ini dilakukan secara sistematis yang bersumber dari penelitian sebelumnya. Pencarian database yang digunakan yaitu Google Scholar, Portal Garuda dan ResearchGate. Hasil penelusuran artikel secara keseluruhan didapatkan sebanyak 1.875 artikel penelitian yang kemudian dilakukan skrinning dan didapatkan 960 artikel penelitian dan pada akhirnya didapatkan 13 artikel penelitian yang sesuai dengan topik penelitian didapatkan melalui google scholar, portal garuda dan ResearchGate. Berdasarkan dari hasil telaah artikel penelitian berdasarkan dari beberapa artikel penelitian didapatkan hasil Hasil telaah artikel ditemukan didapat 5 artikel penelitian yang menunjukkan hubungan Pendidikan ibu, 4 artikel menunjukkan hubungan ASI eksklusif dan 5 artikel menunjukkan hubungan pendapatan keluarga terhadap kejadian stunting pada balita. Kesimpulan telaah literature review menunjukkan ada hubungan antara Pendidikan, ASI eksklusif, dan pendapatan keluarga terhadap kejadian stunting pada balita. Saran bagi masyarakat khususnya ibu lebih memperhatikan status gizi balita dan diharapkan para ibu agar meningkatkan pengetahuannya terkait dengan kejadian stunting pada balita, serta memberikan bayi ASI eksklusif agar dapat meminimalisir angka kejadian stunting pada balita.
dc.title HUBUNGAN PENDIDIKAN IBU, ASI EKSKLUSIF, DAN PENDAPATAN KELUARGA DENGAN KEJADIAN STUNTING PADA BALITA


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account