Repo Mhs ULM

PENGARUH DISIPILIN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN CV TWINCOM BANJARMASIN

Show simple item record

dc.contributor.author Nur Syifaur Rizal
dc.date.accessioned 2022-06-16T07:51:05Z
dc.date.available 2022-06-16T07:51:05Z
dc.identifier.uri https://repo-mhs.ulm.ac.id//handle/123456789/32917
dc.description.abstract ABSTRAK Nur Syifaur Rizal (2020), Pengaruh Disiplin Kerja Dan Motivasi Kerja Terhadap Karyawan CV. Twincom Banjarmasin. Pembimbing : Akhid Yulianto Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh disiplin kerja dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan CV.Twincom Banjarmasin. Untuk mengetahui dan menganalisis sejauh mana pengaruh disiplin kerja dan motivasi kerja terhadapa kinerja karyawan CV.Twincom Banjarmasin. Menggunakan jenis penelitian explanatory research dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan CV.Twincom Banjarmasin dengan sampel sebanyak 31 responden. Sampel yang diambil menggunakan sampling jenuh atau istilah lain dari sampel jenuh adalah sensus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel disiplin kerja dan motivasi kerja secara simultan berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan CV.Twincom Banjarmasin. Variabel disiplin kerja dan motivasi kerja berpengaruh secara parsial terhadap kinerja karyawan CV.Twincom Banjarmasin Banjarmasin. Kata Kunci: Disiplin Kerja, Motivasi Kerja, Kinerja Karyawan
dc.title PENGARUH DISIPILIN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN CV TWINCOM BANJARMASIN


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account