Repo Mhs ULM

PENGARUH PENGGUNAAN KITOSAN DAN POLY ALUMINIUM CHLORIDE SEBAGAI KOAGULAN-FLOKULAN DALAM PENGOLAHAN AIR SUNGAI TERHADAP PARAMETER KEKERUHAN, TDS, DAN ZAT ORGANIK

Show simple item record

dc.contributor.author Hilyati
dc.date.accessioned 2022-06-16T08:27:02Z
dc.date.available 2022-06-16T08:27:02Z
dc.identifier.uri https://repo-mhs.ulm.ac.id//handle/123456789/33202
dc.description.abstract Penelitian tentang pengaruh penggunaan kitosan dan poly aluminium chloride sebagai koagulan-flokulan dalam pengolahan air sungai di Desa Sungai Gampa Kecamatan Rantau Badauh Kabupaten Barito Kuala telah dilakukan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penggunaan kitosan dan PAC sebagai koagulan dalam pengolahan air sungai dengan metode koagulasi dan flokulasi terhadap parameter kekeruhan, TDS, dan zat organik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dosis optimum koagulan kitosan 2% pada pengolahan air sungai tercapai pada dosis 0,5 mL/L dapat menurunkan kekeruhan sebesar 84,41%, TDS sebesar 19,60%, dan zat organik sebesar 55,39%. Sedangkan dosis optimum koagulan PAC 2% pada pengolahan air sungai tercapai pada dosis 0,75 mL/L dapat menurunkan kekeruhan sebesar 84,25%, TDS sebesar 17,64%, dan zat organik sebesar 54,67%. Koagulasi oleh kitosan bekerja optimum pada pH 7 dan PAC bekerja optimum pada pH 8.
dc.title PENGARUH PENGGUNAAN KITOSAN DAN POLY ALUMINIUM CHLORIDE SEBAGAI KOAGULAN-FLOKULAN DALAM PENGOLAHAN AIR SUNGAI TERHADAP PARAMETER KEKERUHAN, TDS, DAN ZAT ORGANIK


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account