Repo Mhs ULM

PERLAWANAN DAN MEKANISME TERHADAP PUTUSAN DEWAN PENGAWAS DALAM PELANGGARAN KODE ETIK KOMISI PEMBERANTASAN KORUPSI

Show simple item record

dc.contributor.author Veronika Devita Paramita Sari
dc.date.accessioned 2023-02-23T08:50:34Z
dc.date.available 2023-02-23T08:50:34Z
dc.identifier.uri https://repo-mhs.ulm.ac.id//handle/123456789/33534
dc.description.abstract Tujuan dari penelitian adalah mengetahui bentuk perlawanan terperiksa pelanggaran kode etiik KPK yang tidak menerima putusan Dewan Pengawas Komisi Pemberantasan Korupsi serta mengetahui mekanisme pelaksanaan mengenai pemulihan nama baik dalam putusan pelanggaran kode etik KPK. Adapun penelitian kali ini menggunakan penelitian normatiif adalah melalui mengumpulkan bahan-bahan hukum seperti hukum primer, hukum sekunder dan tersiier. Penelitian ini menunjukan hasil bahwa, Pertama: perlu adanya revisi pada peraturan undang-undang yang mengatur terkait mengenai bentuk upaya atau perlawanan hukum berupa mengajukan keberatan tertulis, jelas dan terperinci melalui peraturan Dewan Pengawas KPK agar tidak menimbulkan kekosongan hukum. Kedua: perlunya dimuat dalam Peraturan Dewan Pengawas KPK yang lebih jelas dan terperinci mengenai bentuk efektifitas pemulihan hak-hak sang terperiksa dalam mengembalikan nama baik apabila tidak terbukti secara sah dan bersalah melalui persidangan kode etik menggunakan ketentuan KUHAP sehingga tidak terjadi kekaburan norma. Kata Kunci: Perlawanan, Dewan Pengawas, Pemulihan Hak-hak terperiksa, Kode Etik
dc.title PERLAWANAN DAN MEKANISME TERHADAP PUTUSAN DEWAN PENGAWAS DALAM PELANGGARAN KODE ETIK KOMISI PEMBERANTASAN KORUPSI


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account