Repo Mhs ULM

Hubungan antara Pemaafan Diri dengan Intensitas Kekerasan dalam Pacaran pada Perempuan Remaja Akhir

Show simple item record

dc.contributor.author Fransisca Putri Rahmajati Pradani
dc.date.accessioned 2023-02-23T09:27:43Z
dc.date.available 2023-02-23T09:27:43Z
dc.identifier.uri https://repo-mhs.ulm.ac.id//handle/123456789/33858
dc.description.abstract Korban kekerasan dalam pacaran semakin meningkat setiap tahunnya. Kekerasan dalam pacaran adalah kekerasan yang dilakukan oleh seseorang kepada pasangannnya baik dalam bentuk fisik, seksual ataupun emosional, Pemaafan diri merupakan salah satu kepribadian yang dapat membantu korban dalam melepaskan perasaan negatif yang muncul. Penelitian ini bertujuan untuk meneliti hubungan antara pemaafan diri dengan intensitas kekerasan dalam pacaran. Pemilihan subjek menggunakan teknik purposive sampling dengan jumlah jumlah subjek penelitian sebanyak 250 mahasiswi S1 di Universitas Lambung Mangkurat. Pengumpulan data dilakukan secara online dengan menggunakan skala pemaafan diri (TRIM-18) dan skala intensitas kekerasan dalam pacaran (CADRI-S) yang telah diadaptasi. Metode penelitian yaitu kuantitatif dengan teknk analisa data adalah teknik korelasi spearman rho. Hasil dari analisis terdapat hubungan negatif antara pemaafan diri dengan intensitas kekerasan dalam pacaran dengan kekuatan hubungan rendah, r= -0,369, n=250, p<0,00. Berdasarkan hasil penelitian tersebut dapat disimpulkan bahwa meningkatnya pemaafan diri dengan menerima kejadian yang menimpa dan mengikhlaskannya dapat menurunkan intensitas kekerasan dalam pacaran sehingga mengurangi dampak negatif yang dialami dan terjadinya viktimisasi kembali.
dc.title Hubungan antara Pemaafan Diri dengan Intensitas Kekerasan dalam Pacaran pada Perempuan Remaja Akhir


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account