Repo Mhs ULM

Pengaruh Kepemimpinan Transformasional Kepala Sekolah, Kepuasan Kerja  dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Guru Sekolah Dasar Se-Kecamatan Halong

Show simple item record

dc.contributor.author Normaini
dc.date.accessioned 2023-02-23T09:37:48Z
dc.date.available 2023-02-23T09:37:48Z
dc.identifier.uri https://repo-mhs.ulm.ac.id//handle/123456789/33946
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pengaruh: kepemimpinan transformasional kepala sekolah terhadap kinerja guru; kepuasan kerja terhadap kinerja guru; motivasi terhadap kinerja guru; kepemimpinan transformasional kepala sekolah terhadap kepuasan kerja, kepemimpinan transformasional kepala sekolah terhadap motivasi kerja; kepemimpinan transformasional kepala sekolah terhadap kinerja melalui kepuasan kerja ; kepemimpinan transformasional kepala sekolah terhadap kinerja guru melalui motivasi kerja. Sampel penelitian sebanyak 124 orang guru yang dipilih secara stratified proporsional random sampling dari populasi sebesar 180 orang guru yang tersebar di 22 Sekolah dasar se-Kecamatan Halong. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan instrumen yang telah diuji validitas dan reliabilitasnya. Data penelitian dianalisis secara deskriftip dan analisi jalur. Hasil penelitian menemukan bahwa kepemimpinan transformasional kepala sekolah terhadap kinerja guru, kepuasan kerja terhadap kinerja guru, motivasi memiliki pengaruh terhadap kinerja guru, kepemimpinan transformasional kepala sekolah memiliki pengaruh terhadap kepuasan kerja, kepemimpinan transformasional kepala sekolah memiliki perngaruh terhadap motivasi kerja, kepuasan kerja merupakan perantara pengaruh kepemimpinan transformasional kepala sekolah terhadap kinerja guru dan motivasi kerja merupakan perantara pengaruh kepemimpinan transformasional kepala sekolah terhadap kinerja guru.
dc.title Pengaruh Kepemimpinan Transformasional Kepala Sekolah, Kepuasan Kerja  dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Guru Sekolah Dasar Se-Kecamatan Halong


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account