Repo Mhs ULM

PERANAN GRIT TERHADAP ACADEMIC BURNOUT PADA MAHASISWA PROGRAM PROFESI NERS DI KOTA BANJARMASIN

Show simple item record

dc.contributor.author Norhalisa Fitri
dc.date.accessioned 2023-02-23T12:15:00Z
dc.date.available 2023-02-23T12:15:00Z
dc.identifier.uri https://repo-mhs.ulm.ac.id//handle/123456789/35315
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat peranan antara grit dengan academic burnout pada mahasiswa program profesi ners di Kota Banjamasin. Hipotesis yang diajukan pada penelitian ini adalah terdapat peranan grit terhadap academic burnout pada subskala exhaustion, cynicism, dan reduce academic efficacy pada mahasiswa program profesi ners di Kota Banjarmasin. Semakin tinggi tingkat grit maka academic burnout akan mengalami penurunan. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan Teknik purposive sampling dengan kriteria mahasiswa aktif program profesi ners berdomisili di Kota Banjarmasin. Jumlah partisipan ditentukan menggunakan G*Power yaitu dengan jumlah minimalnya adalah 159 partisipan. Dalam penelitian ini diperole jumlah partisipan sebanyak 189 partisipan. Metode pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner penelitian secara online. Adapun metode penelitian yang digunakan adalah dengan metode kuantitatif yaitu dengan analisis regresi linear sederhana. Hasil analisis diperoleh bahwa terdapat peranan antara grit dengan academic burnout pada subskala exhaustion, cynicism dan reduce academic efficacy. Hal ini dapat disimpulkan bahwa hipotesis yang mneyatakan adanya peranan grit dengan academic burnout pada mahasiswa program profesi ners dapat diterima.
dc.title PERANAN GRIT TERHADAP ACADEMIC BURNOUT PADA MAHASISWA PROGRAM PROFESI NERS DI KOTA BANJARMASIN


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account