Repo Mhs ULM

PENGARUH KOMPETENSI APARATUR DESA, PARTISIPASI MASYARAKAT, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI, DAN SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP AKUNTABILITAS PENGELOLAAN DANA DESA KECAMATAN BAKARANGAN KABUPATEN TAPIN KALIMANTAN SELATAN 

Show simple item record

dc.contributor.author Raisya Adelia
dc.date.accessioned 2023-02-23T12:51:08Z
dc.date.available 2023-02-23T12:51:08Z
dc.identifier.uri https://repo-mhs.ulm.ac.id//handle/123456789/35661
dc.description.abstract Pengaruh Kompetensi Aparatur Desa, Partisipasi Masyarakat, Pemanfaatan Teknologi dan Informasi, serta Sistem Pengendalian Internal terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa Kecamatan Bakarangan Kabupaten Tapin. Pembimbing: H. Alfian Misran, SE, M.Si, Ak, CA Penelitian ini dilakukan untuk menguji dan menganalisis pengaruh penerapan kompetensi aparatur desa terhadap akuntabilitas pengelolaan dana desa Kecamatan Bakarangan Kabupaten Tapin; untuk menguji dan menganalisis pengaruh partisipasi masyarakat terhadap akuntabilitas pengelolaan dana desa Kecamatan Bakarangan Kabupaten Tapin; untuk menguji dan menganalisis pengaruh penerapan teknologi informasi terhadap akuntabilitas pengelolaan dana desa Kecamatan Bakarangan Kabupaten Tapin; dan untuk menguji dan menganalisis pengaruh sistem pengendalian internal terhadap akuntabilitas pengelolaan dana desa Kecamatan Bakarangan Kabupaten Tapin. Penelitian ini menggunakan data primer melalui kuesioner kepada 144 perangkat desa yang terdiri dari kepala desa, sekretaris desa, kaur keuangan, kasi pemerintahan, anggota Badan Pemusyawaratan Desa, dan tokoh masyarakat pada 12 desa yang berada di Kecamatan Bakarangan Kabupaten Tapin. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kompetensi aparatur pengelola dana desa tidak berpengaruh terhadap akuntabilitas pengelolaan dana desa. Partisipasi masyarakat berpengaruh terhadap akuntabilitas pengelolaan dana desa. Pemanfaatan teknologi dan informasi berpengaruh terhadap akuntabilitas pengelolaan dana desa. Sistem pengendalian internal tidak berpengaruh terhadap akuntabilitas pengelolaan dana desa. Kata Kunci: Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa
dc.title PENGARUH KOMPETENSI APARATUR DESA, PARTISIPASI MASYARAKAT, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI, DAN SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP AKUNTABILITAS PENGELOLAAN DANA DESA KECAMATAN BAKARANGAN KABUPATEN TAPIN KALIMANTAN SELATAN 


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account