Repo Mhs ULM

PERANAN IKLIM BELAJAR TERHADAP KEPUASAN BELAJAR DALAM SISTEM BLENDED LEARNING PADA MAHASISWA STIE PANCASETIA BANJARMASIN

Show simple item record

dc.contributor.author Iftihatul Aulia Rahmah
dc.date.accessioned 2023-02-23T15:17:45Z
dc.date.available 2023-02-23T15:17:45Z
dc.identifier.uri https://repo-mhs.ulm.ac.id//handle/123456789/37041
dc.description.abstract Sistem pembelajaran di Indonesia mengalami perkembangan yang begitu pesat. Penggunaan teknologi yang semakin canggih mampu memudahkan pengajar untuk terus meningkatkan kualitas pendidikan. Blended learning merupakan Sistem pembelajaran saat ini menjadi inovasi yang efektif untuk mencapai tujuan pendidikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peranan iklim belajar terhadap kepuasan belajar dalam sistem blended learning pada mahasiswa STIE Pancasetia Banjarmasin. Sampel penelitian menggunakan teknik proportionate stratified random sampling, sehingga sebanyak 132 mahasiswa angkatan 2019-2021 jurusan manajemen dan akuntansi yang menjadi sampel penelitian. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini yaitu skala students Learning satisfaction questionnaire (SLSQ) oleh Topala dan Tomizii (2014) dan the Learning Climate Questionnaire (LCQ) William dan Deci (1996). Metode yang digunakan ialah metode regresi linear sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat peranan iklim belajar terhadap kepuasan belajar dengan pengaruh sebesar 31,0?n nilai koefisien yang bernilai positif sebesar 0,473. Hal ini berarti semakin tinggi iklim belajar maka semakin tinggi pula kepuasan belajar dalam sistem blended learning mahasiswa STIE Pancasetia Banjarmasin. Kata kunci: Iklim belajar, kepuasan belajar, blended learning, mahasiswa
dc.title PERANAN IKLIM BELAJAR TERHADAP KEPUASAN BELAJAR DALAM SISTEM BLENDED LEARNING PADA MAHASISWA STIE PANCASETIA BANJARMASIN


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account