Repo Mhs ULM

MENINGKATKAN BERFIKIR KRITIS PADA PELAJARAN IPS MENGGUNAKAN PEMBELAJARAN PANDAN DENGAN KOMBINASI MODEL(PROBLEM BASED LEARNING, PROBING-PROMPTING, THINK-PAIR, AND SHARE) PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI SIDOMULYO KABUPATEN KOTABARU

Show simple item record

dc.contributor.author Dwi Kartika Rahmawati Edi
dc.date.accessioned 2023-02-23T16:00:28Z
dc.date.available 2023-02-23T16:00:28Z
dc.identifier.uri https://repo-mhs.ulm.ac.id//handle/123456789/37442
dc.description.abstract Penelitian ini ditujukan untuk menaikan kemampuan berfikir kritis dengan pengaplikasian kombinasi model PBL,PP, dan TPS di SDN Sidomulyo Kabupaten Kotabaru. Subyek penelitian terpilih adalah peserta didik sejumlah 14 orang. Jenis penelitian yang diimplementasikan adalah Penelitian Tindakan Kelas yang dilaksanakan pada 3 pertemuan. Berdasarkan observasi kinerja guru pada pertemuan pertama diperoleh presentase 60%, kemudian mengalami peningkatan kembali pada presentase 78%, pada pertemuan 3 mengalami peningkatan kembali pada presentase 85%. Aktivitas belajar siswa pada pertemuan 1 mendapatkan presentase belajar sebesar 57%, pada pertemuan 2 mendapatkan presentase peningkatan sebesar 68%, pada pertemuan 3 mendapatkan presentase sebesar 81%. Pada anak-anak, hasil belajar meningkat dari pertemuan 1 ke pertemuan 3, yakni dari 60% menjadi 90%. Jadi, disimpulkan bahwa aktivitas guru terealisasi dengan sangat baik . selain itu, aktivitas serta hasil belajar siswa setelah pengimplementasian kombinasi model PBL,PP dan TPS juga meningkat secara signifikan.
dc.title MENINGKATKAN BERFIKIR KRITIS PADA PELAJARAN IPS MENGGUNAKAN PEMBELAJARAN PANDAN DENGAN KOMBINASI MODEL(PROBLEM BASED LEARNING, PROBING-PROMPTING, THINK-PAIR, AND SHARE) PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI SIDOMULYO KABUPATEN KOTABARU


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account