dc.description.abstract |
Penelitian ini bertujuan agar mengetahui efektivitas realisasi dari pajak reklame dan kontribusinya terhadap pendapatan pajak daerah di Kota Banjarmasin. Dalam penelitian ini menggunakan jenis data kuantitatif, untuk sumber data menggunakan data sekunder, dan metode analisis data yang digunakan yaitu teknik deskriptif. Hasil pembahasan dari efektivitas penerimaan pajak reklame pada tahun anggaran 2019-2021 dikategorikan snagat efektif. Tahun 2019 merupakan tingkat efektivitas pajak reklame yang tertinggi yaitu 105,79?n yang paling kurang ada di tahun 2021 yaitu 102,71%. Dengan rata-rata efektivitasnya 103,90%. Kontribusi pajak reklame terhadap pendapatan pajak daerah pada tahun anggaran 2019-2021 dikategorikan sangat kurang. Tahun 2021 merukapan kontibusi pajak reklame yang tertinggi yaitu 1,84%, dan yang paling kurang ada di tahun 2021 yaitu 1,55%. Dengan rata-rata kontribusinya 1,68%. |
|