Repo Mhs ULM

PENGARUH CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN PROFITABILITAS SEBAGAI VARIABEL MODERASI

Show simple item record

dc.contributor.author Dwi Apriani Mulia Sari
dc.date.accessioned 2023-09-21T10:16:08Z
dc.date.available 2023-09-21T10:16:08Z
dc.identifier.uri https://repo-mhs.ulm.ac.id//handle/123456789/41836
dc.description.abstract Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk 1) Mengetahui dan menganalisis pengaruh Corporate Social Responsibility terhadap Nilai perusahaan. 2) Mengetahui dan menganalisis pengaruh Corporate Social Responsibility terhadap Nilai perusahaan dengan Profitabilitas sebagai variabel moderasi. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh perusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode tahun 2018-2020 yang berjumlah 47 perusahaan. Sampel pada penelitian ini berjumlah 21 perusahaan sektor pertambangan yang diperoleh dengan menggunakan metode purposive sampling. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder berupa laporan tahunan perusahaan sektor pertambangan yang dipublikasikan melalui situs web BEI atau situs web resmi perusahaan. Teknik analisis data yang digunakan adalah statistik deskriptif, uji asumsi klasik, dan Modeate Regression Analysis (MRA). Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Corporate Social Responsibility tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan dan Profitabilitas sebagai variabel moderasi tidak dapat memoderasi (memperkuat) hubungan antara Corporate Social Responsibility dengan Nilai perusahaan. Kata Kunci: Tanggung Jawab Sosial Perusahaan, Nilai Perusahaan, Profitabilitas.
dc.title PENGARUH CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN PROFITABILITAS SEBAGAI VARIABEL MODERASI


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account