Tujuan penelitian ini yaitu mengetahui ketersediaan indikator kreativitas ilmiah pada buku ajar fisika SMA/MA Kelas X. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kualitatif. Data diperoleh dari data primer dengan ...
ANALISIS MISKONSEPSI MATERI SUHU DAN KALOR PADA SISWA KELAS VII SMPN 12 BANJARMASIN
(Oleh: Sri Hilma Hidayah; Pembimbing: Abdul Salam M., Surya Haryandi; 2021; 61 halaman)
ABSTRAK
Sehubungan dengan masalah miskonsep ...
Miskonsepsi adalah suatu ketidaksinkronan hubungan antara suatu konsep dengan pemikiran seseorang yang menyebabkan salah tafsir hingga menimbulkan suatu penafsiran baru yang menyalahi suatu konsep yang sudah ditetapkan ...
Dari hasil wawancara di SMAN 1 Banjarmasin diperoleh informasi bahwa pada
peserta didik kelas X terutama pada materi vektor belum pernah dilakukan analisis
pembelajaran. Oleh karena itu perlu dilakukan analisis ...
ABSTRAK
Model pembelajaran fisika yang biasa digunakan di SMAN 1 Banjarmasin adalah model kooperatif dan pembelajaran fisika sudah menggunakan pendekatan student center. Untuk melakukan analisis mendalam dilakukan ...
Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi miskonsepsi peserta didik pada konsep suhu dan kalor. Penelitian ini dilaksanakan di tiga Sekolah Menengah Atas yaitu SMAN 1 Aluh-Aluh, SMAN 9 Banjarmasin dan SMAN 10 ...
Penelitian ini bertujuan untuk Mendeskripsikan tingkat pemahaman konsep pada materi ajar usaha dan energi pada peserta didik Man Se Kota Banjarmasin, mendeskripsikan tingkat miskonsepsi materi ajar usaha dan energi pada ...
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tingkat pemahaman konsep peserta didik pada materi fluida statis dan mendeskripsikan miskonsepsi peserta didik pada materi fluida statis. Jenis penelitian adalah deskriptif ...
Miskonsepsi merupakan salah satu permasalahan dalam pembelajaran fisika yang membuat peserta didik kesulitan dalam memahami konsep fisika. Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan tingkat pemahaman konsep peserta didik ...