Covid-19 ditetapkan sebagai penyakit pandemi oleh WHO karena sudah
menyebar diberbagai negara hingga Indonesia. Provinsi Kalimantan Selatan hingga
tanggal 31 Desember 2021 menduduki peringkat 13 nasional kasus konfirmasi ...
Saat ini transportasi udara di Indonesia alami kemajuan. Di tahun 2016 ada 61 pesawat di bandar udara yang memilki jadwal tetap setiap harinya . Perjalanan harian pesawat udara mulai dalam negeri sampai ke luar negeri ...
Tuberkulosis merupakan penyakit infeksi yang disebabkan oleh bakteri Mycobacterium tuberculosis dan merupakan penyakit menular serta sering ditemukan menyerang paru-paru. Data Dinas Kesehatan Kota Banjarbaru tahun 2020 ...
Malaria adalah penyakit yang memiliki angka morbiditas dan mortalitas tinggi dan sering menjadi penyebab kejadian luar biasa (KLB) di Indonesia. Provinsi Kalimantan Selatan masih menjadi daerah yang tergolong sebagai endemis ...
Needle stick injury atau NSI merupakan istilah untuk kecelakaan kerja yang dialami oleh perawat yang disebabkan karena tertusuk jarum atau tertusuk benda medis tajam yang sudah terkontaminasi cairan infeksius dari pasien. ...
Perilaku open defecation merupakan suatu tindakan membuang kotoran tinja di ladang, hutan, semak-semak, sungai atau area terbuka lainnya. Hal ini dapat berisiko mencemari lingkungan, tanah, udara, air dan menyebabkan ...
TB paru merupakan penyakit infeksi yang menyerang parenkim paru yang
disebabkan oleh Mycobacterium tuberculosis. World Health Organization (WHO)
pada tahun 2019 menyebutkan sekitar 4,3 juta orang menderita TB paru dan ...
Posyandu merupakan salah satu upaya pemerintah untuk menghasilkan
sumber daya manusia yang unggul di bidang kesehatan, khususnya dalam hal
pertumbuhan dan pembangunan. Posyandu bertujuan untuk memberdayakan
masyarakat ...
Kecelakaan lalu lintas adalah masalah kesehatan masyarakat yang sangat besar yang mempengaruhi orang-orang di seluruh dunia. Dari 1,15 juta pada tahun 2000 menjadi 1,35 juta pada tahun 2018, jumlah orang yang tewas dalam ...
Kepatuhan mengonsumsi TTD yang tidak baik akan menyebabkan kurangnya
penyerapan zat besi pada tubuh ibu. Berdasarkan data Riskesdas Kalimantan
Selatan tahun 2018 data kepatuhan ibu hamil dalam meminum TTD sendiri ...
AKI menjadi salah satu permasalahan yang terjadi di Indonesia dan upaya yang dilakukan untuk mengatasi permasalahan tersebut adalah pelayanan antenatal dengan kunjungan minimal 4 kali. Cakupan pelayanan kesehatan ibu hamil ...
Ibu hamil Kekurangan Energi Kronik (KEK) merupakan kondisi ibu hamil yang menderita kekurangan nutrisi dalam waktu yang lama yang ditandai dengan
nilai Lingkar Lengan Atas (LILA) < 23,5 cm. Penelitian ini bertujuan ...
Pandemi COVID-19 menyebabkan penurunan kunjungan Puskesmas maupun Posyandu sehingga
menghambat berjalannya program-program penurunan stunting Penelitian mengenai evaluasi input
program percepatan penurunan stunting ...
Tempat Buang Air Besar merupakan bagian yang penting dalam sanitasi
lingkungan. World Health Organization (WHO) melaporkan data masyarakat
dunia yang Buang Air Besar di kawasan bebas mencapai 1,1 milyar orang. Data ...
ABSTRAK
LITERATURE REVIEW: HUBUNGAN PENGETAHUAN, PERILAKU DAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEIKUTSERTAAN IMUNISASI DASAR LENGKAP
FENNY CHRISTIN
Program imunisasi pada bayi bertujuan agar setiap anak mendapatkan imunisasi ...
ABSTRAK
LITERATURE REVIEW: HUBUNGAN PENGGUNAAN APD, MASA
KERJA, LAMA PENYEMPROTAN, DAN PENGELOLAAN PESTISIDA
DENGAN KEJADIAN KERACUNAN PESTISIDA PADA PETANI
Siti Warda, Lenie Marlinae, Agung Waskito, Laily Khairiyati, ...
Empat masalah gizi utama di Indonesia yang belum teratasi, salah satunya adalah anemia. Menurut WHO tahun 2014 anemia pada kehamilan didefinisikan sebagai kondisi ibu dengan kadar hemoglobin (Hb) dalam darahnya kurang dari ...
Penyakit Tuberculosis (TB) ditularkan melalui percikan dahak atau droplet dan dapat menimbulkan gangguan pada paru-paru atau bahkan organ tubuh lainnya. Kejadian kasus TB di Kalimantan Selatan sebanyak 711 kasus dengan ...
Diabetes melitus merupakan penyakit kronis serius yang terjadi karena pankreas tidak cukup menghasilkan hormon insulin. Data Dinas Kesehatan Kota Banjarmasin tahun 2021 menunjukkan bahwa Puskesmas Terminal menempati urutan ...
Pemanfaatan pelayanan kesehatan peduli remaja (PKPR) di posyandu
remaja wilayah kerja Puskesmas Martapura 1 masih cukup rendah, yang mana
pemanfaatan posyandu Desa Indrasari sebesar 23,6%, Tanjung Rema 19,1%,
Sungai ...