Cendawan kontaminan Aspergillus flavus merupakan penghasil senyawa aflatoksin dan juga cendawan saprofit yang dapat tumbuh di mana saja dan merusak benih di tempat penyimpanan. Cendawan endofit merupakan salah satu ...
Cendawan endofit memiliki kemampuan dalam mengendalikan pertumbuhan patogen tanaman. Salah satu sumber yang menghasilkan cendawan endofit adalah tanaman obat dengan cara mengisolasi cendawan endofit dari bagian-bagian ...
Stroberi merupakan salah satu jenis buah yang memiliki sifat mudah rusak. Hal ini dikarenakan stroberi merupakan buah yang memiliki kandungan air yang tinggi. Teknologi Edible Coating merupakan teknologi yang dianggap ...
Jagung manis (Zea mays L.) merupakan tanaman sumber karbohidrat yang banyak dikonsumsi serta banyak dibudidayakan di Indonesia. Kalimantan Selatan merupakan daerah yang memiliki lahan kering dengan jenis tanah Ultisol yang ...
Bawang dayak (Eleutherine palmifolia (L.) Merr.) merupakan tumbuhan obat khas dari hutan Kalimantan Tengah. Bawang dayak telah digunakan masyarakat lokal untuk mengobati berbagai jenis penyakit seperti kanker payudara, ...
Cabai besar merupakan jenis komoditas sayur unggulan nasional yang produktivitasnya akan selalu ditingkatkan. Pemupukan berimbang merupakan solusi untuk meningkatkan produksi cabai besar, dalam menganalisi hasil tanaman ...
Cabai merupakan salah satu tanaman hortikultura yang digunakan sebagai bumbu dan bahan obat, kebutuhan cabai akan terus meningkat setiap tahunnya sejalan dengan semakin banyaknya dan berkembangnya industri yang membutuhkan ...
Potensi budidaya cabai Hiyung di Kalimantan Selatan sangat tinggi, mengingat ketersediaan lahan yang luas seperti lahan gambut. Namun tanah gambut memiliki kandungan unsur hara yang rendah, sehingga diperlukan pemupukan ...