Sektor pertambangan dan perkebunan memiliki peranan vital dalam meningkatkan PDRB serta memberikan multiplier effect yang positif terhadap output, nilai tambah, pendapatan, dan tenaga kerja. Namun, di sisi lain juga ...
Perilaku sebagian nelayan pesisir kecamatan kusan hilir yang dimana sering kali membuang ikan-ikan hasil tangkapan yang tidak memiliki nilai jual tinggi seperti ikan otek atau ikan manyung, dan ikan tembang atau ikan ...
PT. Jorong Barutama Greston sebagai pemegang IUP dalam mencegah terjadinya pencemaran terhadap sumber air wajib melakukan pengolahan air limbah yang mengacu berdasarkan keputusan Peraturan Menteri Lingkungan Hidup dan ...
Banjarbaru. Pantai Takisung yang berada di pesisir barat Kabupaten Tanah Laut Provinsi Kalimantan Selatan merupakan salah satu wilayah yang terkena dampak dari perubahan iklim. Hal ini disebabkan karena wilayah ini ...
Demam berdarah dengue (DBD) adalah penyakit yang paling umum terjadi secara global, mempengaruhi nyaris semua negara subtropis dan tropis serta total kejadian yang terus bertambah. Kabupaten Barito Timur adalah Kabupaten ...
Perusahaan pertambangan batubara di PT. X, di Kabupaten Tanah Bumbu, Provinsi Kalimantan Selatan, menggunakan metode penambangan terbuka, menyebabkan hilangnya vegetasi awal suatu daerah. PT. X telah merehabilitasi area ...
Kapasitas Instalasi Pengolah Limbah Tinja (IPLT) Banjarbaru adalah 20 M3/hari, sedangkan jumlah maksimum per bulan pada tahun 2022 hanya 11 M3 limbah tinja rumah tangga yang masuk ke IPLT. Hal ini menunjukkan bahwa kotoran ...
Manruni. 2023. Upaya Pengurangan dan Penanganan Sampah Rumah Tangga dan Sampah Sejenis Rumah Tangga Melalui Kebijakan Strategi Daerah Kota Banjarbaru. Pembimbing: Dr. Rizqi Puteri Mahyudin, S.Si, M.S.; Prof. Ir. H. Basir, ...
Kota Banjarbaru telah mengalami perubahan status administratif dari Kota Administratif, kemudian menjadi Kota Madya/Kota dan pada tahun 2022 menjadi Ibu Kota Provinsi. Perubahan kota Banjarbaru menjadi pusat pemerintahan ...
Kelangkaan air bersih yang terjadi khususnya di Daerah Kalimantan Selatan di Desa Muara Halayung Kabupaten Banjar mengalami krisis air bersih. Air di Desa Muara Halayung dimanfaatkan warga sekitar untuk memenuhi kebutuhan ...
Peningkatan konsentrasi karbon (CO2) di atmosfer merupakan masalah lingkungan serius yang dapat mempengaruhi sistem kehidupan di bumi. PT. Borneo Indobara (PT. BIB) merupakan perusahaan pertambangan batubara di Kabupaten ...
Shonu Dwi Prayogo. 2023. Analisis Banjir Sungai Menggunakan Model HEC-RAS di Wilayah DAS Tabanio Kabupaten Tanah Laut Provinsi Kalimantan Selatan. Dr.Muhammad Syahdan, S.Pi., M.Si.; Dr. Ichsan Ridwan, S.Si.,M.Si.; ...
Kegiatan penambangan yang dilakukan dengan cara membuka hutan menyebabkan pengikisan lapisan tanah. Pengerukan dan penimbunan merupakan kegiatan mengambil sumberdaya alam yang dimanfaatkan untuk pembangunan merupakan salah ...
Air asam tambang merupakan salah satu masalah umum lingkungan sebagai akibat dari kegiatan industri pertambangan. Air asam tambang memiliki karakteristik pH yang sangat rendah dan kandungan logam terlarut dan sulfat yang ...
Kegiatan manusia dan penggunaan sumber daya air sungai adalah penyumbang utama polusi air sungai. Dampak kontaminan terhadap kehidupan hewan air dan lingkungan dapat digunakan untuk memperkirakan polusi sungai. Studi ini ...
Perubahan penggunaan lahan mempengaruhi pola distribusi Land Surface Temperature (LST). Jenis penggunaan lahan yang berbeda memiliki sifat yang berbeda pula berpengaruh terhadap penyerapan dan pemantulan radiasi matahari. ...
Terdapat hal yang menarik yang belum tersentuh, yaitu evaluasi mengenai kelayakan lingkungan hidup ikan patin yang merupakan komoditas utama Kawasan Minapolitan Cindai Alus. Kegiatan ini berfokus pada hasil evaluasi kualitas ...
Desa Pumpung terletak di sepanjang anak sungai Cempaka yang merupakan tempat berlangsungnya kegiatan penambangan intan. Ini berfungsi sebagai tempat pembuangan limbah yang dihasilkan dari kegiatan penambangan intan. Merkuri ...
Masalah sampah terutama sampah rumah tangga menjadi permasalahan utama yang dihadapi oleh masyarakat, baik yang tinggal di perkotaan maupun di pinggiran sungai. Hal ini terjadi juga pada masyarakat yang tinggal di pinggiran ...
Kalimantan Selatan terdapat banyak sungai induk yang salah satunya adalah Sungai Tabalong yang digunakan sebagai sumber air baku. Banyaknya kegiatan industri di kabupaten tersebut , menghasilkan sisa hasil kegiatan yang ...