Keterampilan berpikir adalah proses mental yang terorganisir yang berperan dalam proses pengambilan keputusan untuk memecahkan suatu masalah. Keterampilan berpikir kritis dan berpikir kreatif melibatkan analisis dan ...
Telah dilakukan penelitian tentang penerapan model pembelajaran project based learning untuk meningkatkan keterampilan proses sains pada materi green chemistry peserta didik di SMA Negeri 8 Banjarmasin. Penelitian ini ...
Literasi sains termasuk salah satu kompetensi penting yang dibutuhkan dalam dunia pendidikan di abad ke-21. Namun, kemampuan literasi sains di Indonesia berada di bawah rata-rata dibandingkan dengan negara lain berdasarkan ...
Telah dilakukan penelitian tentang pengembangan meningkatkan keterampilan berpikir kritis dan kreatif pada model Scientific Critical Creative Thingkink pada materi Stoikiometri. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui: ...
Kemampuan literasi sains peserta didik di Indonesia secara umum masih rendah.
Hal ini disebabkan oleh beberapa faktor antara lain keterbatasan sarana dan
fasilitas belajar serta metode mengajar guru yang hanya fokus ...
Tidak tersedianya e-modul berbasis pendekatan SETS pada materi kesetimbangan kimia membuat kemandirian belajar masih rendah. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan menghasilkan e-modul berbasis pendekatan SETS berbantuan ...
Telah dilakukan penelitian pengembangan e-modul dengan model pembelajaran Creative Problem Solving berbasis teknologi informasi pada larutan penyangga di SMA Negeri 10 Banjarmasin. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ...
Telah dilakukan penelitian pengembangan media pembelajaran komik strip digital dengan model inkuiri terbimbing pada materi larutan penyangga. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan keterampilan berpikir ...
Telah dilakukan penelitian tentang implementasi model Think Pair Share (TPS) berbantuan video Canva pada materi hidrolisis garam terhadap hasil belajar peserta didik XI MIPA di SMAN 10 Banjarmasin. Penelitian ini bertujuan ...
Kemampuan mahasiswa memecahan masalah masih kurang. Hal tersebut dapat
terlihat dari kemampuan mahasiswa dalam menganalisis suatu permasalahan,
menghubungkan data yang diketahui dengan apa yang ditanyakan. Rendahnya ...
Literasi sains penting bagi peserta didik untuk memahami lingkungan, kesehatan, ekonomi, social modern dan teknologi. Namun, literasi sains peserta didik umumnya masih rendah. Penelitian ini bertujuan mengembangkan e-modul ...
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tingkat miskonsepsi peserta didik pada materi larutan penyangga. Jenis penelitian adalah deskriptif kuantitatif. Populasi dari penelitian ini adalah peserta didik kelas XI ...
Rendahnya tingkat kemampuan berpikir kreatif peserta didik dalam menciptakan ide atau gagasan baru dalam memahami dan menyelesaikan masalah kimia. Sehingga dikembangan LKPD berbasis STEAM – PjBL pada materi larutan asam ...
Literasi sains merupakan kemampuan menggunakan pengetahuan sains, mengidentifikasi pertanyaan, dan menarik kesimpulan berdasarkan bukti-bukti untuk membuat keputusan berkenaan dengan perubahan alam melalui aktivitas manusia. ...
Kemampuan Complex Problem Solving (CPS) merupakan salah satu kemampuan yang paling dibutuhkan di era 4.0, sehingga perlu dilakukannya pengukuran kemampuan. Namun, pengembangan instrumen kemampuan CPS yang melibatkan konten ...
Berpikir kritis dan literasi sains merupakan salah satu kemampuan yang dibutuhkan bagi setiap peserta didik di abad 21. Penelitian ini merupakan penelitian R&D untuk mengembangkan e-modul materi larutan penyangga dengan ...
Peserta didik masih mengalami kesulitan dalam mempelajari kimia salah satunya pada materi konsep redoks, dikarenakan pembelajarannya yang masih bersifat transfer knowledge dan kurang mengaitkan dengan kehidupan sehai-hari ...
Berpikir kreatif adalah kemampuan berpikir tingkat tinggi yang harus ada dalam kehidupan bermasyarakat. Berpikir kreatif dapat dikembangkan melalui kehidupan sehari-hari salah satunya adalah etnosains atau budaya lokal ...
Abstrak. Penelitian pengembangan Electronic Publication (Epub) Modul berbasis etnosains pada materi koloid bertujuan menghasilkan media pembelajaran yang valid. Model yang digunakan dalam penelitian ini adalah model ADDIE ...
Literasi sains merupakan salah satu kompetensi yang diperlukan peserta didik dalam pendidikan abad 21. Literasi sains peserta didik di Indonesia masih rendah bahkan mengalami penurunan. Kurang tersedianya bahan ajar yang ...